Bulan: Februari 2018

  • Sekda Banten Minta Dinsos Lebih Bijak Susun Rencana Kerja

    Serang,fesbukbantennnews.com (20/2/2018) – Sekretaris Daerah Provinsi Banten Ranta Suharta meminta Dinas Sosial Provinsi Banten lebih bijak dalam menyusun rencana kerja (Renja) untuk tahun 2019. Hal tersebut disampaikan sekda, mengingat ikut dipangkasnya anggaran Dinsos dan beberapa OPD guna mengejar percepatan pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan dalam dua tahun kedepan. (lebih…)

  • Butuh Otak Kasus Korupsi Aset Pemkot , Kejari Serang Kabulkan Permohonan Tersangka

    Serang, fesbukbantennnews.com (20/2/2018) – Butuh otak kasus korupsi pengalihan aset Pemerintah Kota (Pemkot) Serang berupa lahan  di persil 53/S, Kampung Batok Bali, Kelurahan/Kecamatan Serang seluas 8.200 meter persegi tahun 2014, Kejaksaan Negeri (Kejari) Serang mengabulkan mengabulkan permohonan justice collaborator atau JC Tubagus Syarief Mulia alias Mumu. Karena Syarief yang berjanji akan membongkar siapa otak pelakunya. (lebih…)

  • Jual Beli Via Medsos Bakal Kena Pajak oleh Pemerintah

    Jakarta , fesbukbantennews.com (19/2/2018) – Pemerintah tengah menyiapkan kebijakan pengenaan pajak untuk transaksi e-commerce. Ternyata bukan hanya marketplace saja, transaksi online di media sosial seperti Facebook dan Instagram juga akan dikenakan pajak. (lebih…)

  • 2019 Tahun Politik, Gubernur Banten Ingatkan Agar ASN Tetap Netral

    Serang,fesbukbantennnews.com (19/2/2018) – Gubernur Banten Wahidin Halim menegaskan agar seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemprov Banten bersikap netral dalam perhelatan Pilkada 2018 dan Pemilu 2019 mendatang. Hal ini ditegaskan Gubernur WH saat memimpin Apel Hari Kesadaran Nasional (HKS) dan peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Halaman Masjid Raya Al-Bantani, KP3B, Curug, Kota Serang, Senin (19/02/2018). Hadir jug pada apel ini Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy, Sekrtetaris Daerah Ranta Soeharta, Kepala OPD dan ribuan pegawai dilingkungan Pemprov Banten. (lebih…)

  • XL Axiata – K-Link Sediakan Sarana Komunikasi Bagi Member

    Jakarta, fesbukbantennews.com (19/2/2018. PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) menjalin kerjasama dengan salah satu perusahaan penjualan langsung (MLM) terkemuka di Indonesia, K-Link. Kerjasama ini meliputi penyediaan paket-paket data yang dibutuhkan oleh perusahaan dan para member K-Link di berbagai wilayah Indonesia. Selanjutnya, penandatanganan nota kerjasama berlangsung di Jakarta, Rabu (14/2). (lebih…)

  • Pilkada Lebak 2018, Petahana Lawan Kotak Kosong

    Lebak, fesbukbantennews.com (19/2/2018) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan Pasangan Calon Bupati, Iti Octavia Jayabaya dan Calon Wakil Bupati Ade Sumardi melawan kotak kosong pada Pilkada Lebak tahun 2018. Keputusan tersebut berdasarkan hasil rapat pleno terbuka pengundian penempatan letak kolom bergambar pasangan calon, dan kolom kosong tidak bergambar pada surat suara pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Lebak tahun 2018. (lebih…)

  • Gong Kampanye Damai Pilkada Kota Tangerang Sudah Dimulai

    Tangerang,fesbukbantennnews.com (19/2/2018) – Pelepasan Burung menjadi salah satu tanda dimulainya Deklarasi Kampanye Damai pada Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Tangerang Tahun 2018 yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang, Minggu (18/2). (lebih…)

  • KPU Kota Serang Gelar Deklarasi Kampanye Damai Pilwalkot 2018

    Serang, fesbukbantennews.com (18/2/2018) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang menggelar deklarasi damai kampanye pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Serang 2018 di Alun-alun Barat Kota Serang, Minggu (18/2/2018). (lebih…)

  • Pelantikan Pengurus KAMMI Untirta 2018-2019 Diisi dengan Santunan Anak Yatim

    Serang, fesbukbantennews.com (17/2/2018) – Sekumpulan mahasiswa Universitas Sultan Ageng Tirtayasa yang tergabung dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Untirta melakukan sebuah gerakan sosial melalui KAMMI Berbagi yang diaplikasikan dengan santunan anak yatim pada hari Jum’at (16/2/2018). (lebih…)

  • Gerakan Banten Bebas Sampah 2020 (Oleh: Rasyid Ridho*)

    Serang, fesbukbantennews.com (17/2/2018) – Menolak lupa bahwa 12 tahun yang lalu, tepatnya pada tanggal 21 Februari 2005, longsoran TPA di Leuwigajah Jawa Barat menelan ratusan korban meninggal dan 2 kampung adat hilang dari peta. Setelah itu, 21 Februari diperingati sebagai Hari Peduli Sampah Nasional dan Indonesia ditargetkan dapat bersih dari sampah pada tahun 2020. (lebih…)