Bulan: Mei 2017

  • Ini Foto-Foto vandalisme di keraton Kaibon Banten Lama

    Serang,fesbukbantennews.com (10/5/2017) – Keraton Surosowan adalah sebuah keraton di Banten. Keraton ini dibangun sekitar tahun 1522-1526 pada masa pemerintahan Maulana Hasanuddin, yang kemudian dikenal sebagai pendiri dari Kesultanan Banten.

     

    Seharusnya  Cagar budaya tersebut  dijaga dan dirawat. Namun lantaran ulah  tangan jahil pihak tak bertanggungjawab,menjadi kumuh dan tak sedap dipandang mata.

    Ini Foto-Foto vandalisme di keraton Kaibon Banten Lama

    (lebih…)

  • FAM Desak Dindik Banten Usut Dugaan Pungli di SMKN 2 Kota Serang

    Serang,fesbukbantennews.com (10/7/2017) – Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Front Aksi Mahasiswa (FAM) Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin (UIN SMH) Banten, menggelar aksi unjuk rasa di depan halaman Kantor Dinas Pendidikan Provinsi Banten, Selasa, (9/5/2017).
    Aksi protes tersebut digelar lantaran mahasiswa menuding pihak SMKN 2 Kota Serang telah melakukan pungutan liar (pungli) sebesar Rp3,6 juta terhadap siswanya. (lebih…)

  • Motor Anda Hilang ? Silahkan Cek di Polres Lebak

    Lebak,fesbukbantennews.com (10/5/2017) – Tiga buruh tani komplotan spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) berhasil diamankan aparat Satreskrim Polres Lebak. (lebih…)

  • Tiga Buruh Tani Komplotan Spesialis Curanmor Diamankan Polres Lebak

    Lebak,fesbukbantennews.com (10/5/2017) – Tiga buruh tani komplotan spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) berhasil diamankan aparat Satreskrim Polres Lebak. (lebih…)

  • Ketua MPR RI Minta Masyarakat Menghormati Putusan Hakim Terhadap Ahok

    Serang,fesbukbantennews.com (10/5/2017) – Ketua MPR RI Zulkifli Hasan meminta masyarakat untuk menghormati putusan majelis hakim pengadilan negeri jakarta utara yang menjatuhkan  hukuman selama dua tahun penjara kepada Basuki Tjahja Purnama alias Ahok. (lebih…)

  • LPA Banten, STIM Primagraha dan STKIP Pelita Banten sepakat dalam Sosialisasikan Perlindungan Anak

    Serang,fesbukbantennews.com (9/5/2017) – Paska memberi materi dalam Dialog Publik DPD KNPI Provinsi Banten, Agenda Ketua Komnas Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait berlanjut menuju kegiatan penandatanganan kerjasama Sosialisasi Perlindungan Anak “LPA goes to school” dengan Kampus STIM Primagraha Serang di bertempat di sebuah tempat makan di Alun-alun Serang Pukul 13.30 s.d. 15.00 Wib, Selasa (9/5/2017). (lebih…)

  • Ace Hasan Syadzily: Desa Harus Jadi Ujung Tombak Pembangunan Nasional

    Pandeglang,fesbukbantennews.com (9/5/2017) – Pertumbuhan ekonomi nasional  akan lebih meningkat  melalui program pembangunan ekonomi yang berbasis di desa. Desa dapat  menjadi ujung tombak pertumbuhan ekonomi baru yang menyumbang pertumbuhan ekonomi secara nasional. Demikian disampaikan oleh anggota komisi II DPR RI, Dr. Tb. H. Ace Hasan Syadzily saat kunjungan kerja di desa Menes, kabupaten Pandeglang dalam rangka sosialisasi UU nomor 6 tahun 2014 tentang Desa, Selasa (09/05/17). (lebih…)

  • Darurat Kejahatan Seksual Anak sedang terjadi di Banten

    Serang,feabukbantennews.com (9/5/2017) – Ketua Umum Komnas Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait dan Psikolog Nasional Elizabet Santosa menghadiri Kegiatan yang diadakan oleh DPD KNPI Provinsi Banten bertajuk Dialog Publik DPD KNPI Provinsi Banten, bertempat di Gedung RM Sate Bebek Bayangkara Serang (9/5/2017).  (lebih…)

  • Divonis Hakim 2 Tahun Penjara,Ahok Ditahan Jaksa

    Jakarta,fesbukbantennews.com (9/5/2017) – Ketua tim jaksa penuntut umum Ali Mukartono menegaskan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) langsung ditahan usai divonis 2 tahun penjara atas kasus penodaan agama. Ahok saat ini menjalani proses administrasi di Rutan Cipinang.  (lebih…)

  • Ahok Divonis Hakim 2 Tahun Penjara

    Jakarta,fesbukbantennews.com (9/5/2017) – Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dihukum 2 tahun penjara. Ahok dinyatakan terbukti bersalah melakukan penodaan agama karena pernyataan soal Surat Al Maidah 51 saat berkunjung ke Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu.

    (lebih…)